Building Character Hari ke 10 – Fun Cooking
Day 10 of 10 (31 Desember 2021) Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Selamat Pagiiii sholih sholihah! Yeaaay kita sudah ada dipenghujung kegiatan Building Character! Sebelumnya, ustadz mau titip pesan buat Ayah dan Bundamu ya sampaikan terimakasih ustadz yang seeebesar besarnya untuk Ayah dan Bunda mu yang telah membantumu menyelesaikan tugas sampai hari ke 10 ini yaa, Semoga…